Sejarah Asuransi Jiwa | Web Edukasi - Sanabila.com

Home

Daftar Isi

Instagram

Google+

Facebook

Twitter

Pasang Iklan

Refresh
Loading...

Sejarah Asuransi Jiwa

Sejarah Asuransi Jiwa

Sejarah Asuransi Jiwa
Selain sejarah asuransi secara umum yang telah dibahas sebelumnya. kali ini kita akan membahas sejarah asuransi secara spesifik berdasarkan jenisnya.
  • Tahun 1583

Terciptanya polis asuransi jiwa pertama atas nama William Bybons, dia adalah seorang nenek yang takut kalau di meninggal. Karena pada saat itu di tempatnya tinggal terdapat virus pers yang dapat membunuh.
  • Tahun 1603

Pemerintah Inggris mengeluarkan “bills of mortality” yaitu asuransi jiwa yang didasarkan pada mahalnya biaya pemakaman. Sedangkan masyarakat menginginkan pemakaman yang layak kepada pemerintah, dan pemerintah inggris pada saat itu berinisiatif mengeluarkan program ini.
  • Tahun 1706

Pada tahun ini The Amicable of london berdiri di london. Perusahaan ini adalah perusahan yang bergerak dalam asuransi jiwa dengan polis seumur hidup dan premi terus bertambah sesuai dengan usia.
  • Abad 17

Perancis membuat Undang-Undang Tontine. istilah ini diambil nama seorang Itali (Tonti), yang bekerja di Perancis pada abad ke 17. Lembaga ini adalah semacam pertanggungan jiwa timbal balik (onderlinge levensverzekering) atau dana bagi yang tinggal hidup (overlevingskas). Tontines adalah perkumpulan terdiri dari sejumlah orang yang masing-masing mempunyai hak atas sejumlah modal atau rente tertentu, yang saling berjanji bahwa modal atau rente itu sesudah mereka meninggal dunia, jatuh pada anggota yang masih hidup, sehingga anggota yang hidup paling akhir akan mendapat seluruh dana itu.
Dodson’s Principle :
  • Asuransi bersama atas jiwa dan partnership
  • Tidak ada pembatasan keanggotaan
  • Tiap anggota berhak atas laba dan kerugian secara berimbang
  • Premi berdasarkan jenis pekerjaan dan jenis kelamin
  • Jangka waktu asuransi satu tahun, beberapa tahun, dan seumur hidup.

Written by: sanabila.admin
Sanabila, Updated at: 5/10/2015