Kamus Asuransi Abjad LA-LD | Web Edukasi - Sanabila.com

Home

Daftar Isi

Instagram

Google+

Facebook

Twitter

Pasang Iklan

Refresh
Loading...

Kamus Asuransi Abjad LA-LD

Kamus Asuransi Abjad LA-LD
Kamus Asuransi Abjad LA-LD

Kali Ini sanabila.com akan menyajikan beberapa istilah-istilah Asuransi yang kami beri judul Kamus Asuransi. Kamus Asuransi kali ini abjad Kamus Asuransi Abjad LA-LD.

Istilah
Arti
Laba bersih
Laba bersih yang diperoleh dalam tahun buku berjalan setelah dikurangi taksiran utang pajak (net profit)
Laporan investasi (unit statement)
Laporan yang berisi rincian saldo dana investasi (dalam unit dan rupiah) dan mutasinya dalam satu periode tertentu yang diberikan oleh perusahaan asuransi kepada para pemegang polis unit-link.
Laporan pemeriksaan kesehatan
Laporan mengenai kondisi kesehatan calon tertanggung yang diisi oleh dokter umum atau spesialis berdasarkan pemeriksaan fisik maupun wawancara dengan calon tertanggung. Laporan investasi (unit statement) : adalah laporan yang berisi rincian saldo dana investasi (dalam unit dan rupiah) dan mutasinya dalam satu periode tertentu yang diberikan oleh perusahaan asuransi kepada para pemegang polis unit-link.
Lapse
Berakhir / batal. Batalnya polis karena pembayaran premi menunggak melebihi masa leluasa. Apabila polis belum mempunyai nilai tunai, maka polis tersebut akan kadaluarsa. Apabila polis telah mempunyai nilai tunai pemegang polis dapat
Memilih memulihkan kembali dengan membayar tunggakan premi bunga mengubah menjadi polis jangka waktu. Menjadi polis bebas premi
Lapse notice
Pemberitahuan batal. Surat dari perusahaan yang berisi pemberitahuan bahwa polisnya habis waktu karena menunggak pembayaran premi melebihi masa leluasa.
Lapse rate
Tingkat lapse. Kemungkinan polis yang berlaku di awal tahun polis akan batal pada akhir tahun polis.
Lapse ratio
Rasio polis batal. Perbandingan polis lewat waktu (batal) dalam satu tahun dengan jumlah polis yang masih berlaku pada awal tahun.
Last survivor endowment assurance
Asuransi dwiguna tertanggung akhir. Asuransi dwiguna yang menanggung dua jiwa atau lebih yang maslahatnya dibayarkan jika tertanggung terakhir meninggal dalam masa pertanggungan atau semua tertanggung hidup sampai akhir masa pertanggungan.
Last survivor insurance
Asuransi tertanggung akhir. Pertanggungan jiwa atas dua orang atau lebih, yang maslahatnya dibayarkan setelah tertanggung
Terakhir rneninggal dunia.
Last survivor term assurance
Asuransi jangka warsa tertanggung akhir. Asuransi jangka warsa / waktu dimana tertanggungnya dua jiwa atau lebih dan uang
Pertanggungannya hanya akan dibayarkan pada saat kematian tertanggung terakhir dalam masa pertanggungan.
Last survivor whole life assurance
Asuransi seumur hidup tertanggung akhir. Perjanjian asuransi jiwa dengan tertanggung dua atau lebih dan uang pertanggungannya hanya akan dibayarkan pada saat kematian tertanggung terakhir dalam masa pertanggungan.
Late remittance offer
Penawaran akhir. Cara untuk mendorong pemulihan polis yang batal. Penawaran akhir ini merinci bahwa perusahaan akan menerima pembayaran premi yang tertunggak yaltu setelah lewat masa leluasa dan memulihkan kembali polis tanpa harus mengisi formulir pemulihan atau menyerahkan bukti masih dapat diasuransikan.
Late remittance offer
Penawaran akhir. Cara untuk mendorong pemulihan polis yang batal. Penawaran akhir ini merinci bahwa perusahaan akan menerima pembayaran premi yang tertunggak yaltu setelah lewat masa leluasa dan memulihkan kembali polis tanpa harus mengisi formulir pemulihan atau menyerahkan bukti masih dapat diasuransikan.
Law of the large number’s
Hukum bilangan besar. Konsep statistik yang menyatakan bahwa makin besar jumlah kesempatan / peluang terjadinya suatu kejadian, maka kemungkinan kejadian itu terjadi, lebih dan diperhitungkan secara probabilitas matematika.
Law of the policy
Hukum polis. Dasar hukum yang dipergunakan untuk polis asuransi jiwa.
Lay underwritter
Ajun penyeleksi risiko. Orang yang pekerjaannya menyeleksi risiko calon tertanggung.
Layering
Pelapisan. Kombinasi dari berbagai polis, masing - masing polis memberi tambahan uang pertanggungan diatas batas polis sebelumnya. Contoh: polis a menambah us $ 100,000, kemudian polis b menambah u$ 200,000 dan c menambah $ 300,000 dengan keseluruhan jumlah $ 600,000. Dalam beberapa hal, perusahaan tidak bisa mendapatkan pertanggungan yang diperlukan dari satu perusahaan asuransi saja oleh karena itu perusahaan ini harus membeli beberapa polis dari perusahaan asuransi yang berbeda agar dapat memenuhi kebutuhan seluruhnya.
Written by: sanabila.admin
Sanabila, Updated at: 12/29/2015